Sejarah Program Studi Magister Kesehatan Masyarakat dimulai dari SK Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 29/D/O/2006 tertanggal 03 Maret 2006 Tentang Pemberian Surat Izin Penyelenggaraan Program Program Studi dan pendirian STIKES Mandala Waluya Kendari diselenggarakan oleh Yayasan HAKLI SULTRA
(Sekarang berubah nama menjadi Yayasan Mandala Waluya Kendari). Tahun 2020, tepatnya 09 November 2020 STIKES Mandala Waluya berubah status menjadi Universitas, sehingga Prodi Sarjana Magister Kesehatan Masyarakat dibawah Fakultas Ilmu Ilmu Kesehatan.